60 tanda kamu jatuh cinta
- Kamu senantiasa tahu apa menu sarapan si dia setiap pagi
- Kamu tidak akan biar dia dalam kesunyian
- Setiap kali dia bersedih kamu seperti dapat merasakannya
- Risau apabila si dia berdiam atau merajuk
- Sentiasa coba untuk membuat si dia ketawa
- Menanggung kesusahan bersama-samanya
- Tahu setiap kesukaan si dia
- Apabila marah, mudah reda apabila bersama si dia
- Sentiasa menyimpul senyuman
- Mudah terasa atau sensitif walaupun dia hanya bergurau
- Sentiasa tidak sabar menanti hari esok untuk bertemu si dia
- Hati berdebar-debar apabila bertentang mata dengannya
- Tidak pernah berkira dengan si dia termasuklah soal uang
- Sentiasa coba untuk mendapat perhatian si dia
- Berbaik dengan teman-temannya
- Ambil hati keluarganya
- Menjaga perlakuan apabila berada di hadapan si dia
- Susah untuk kata 'tidak' pada si dia
- Menjaga hatinya sebaik mungkin
- Penat tidak pernah menjadi halangan untuk bertemu
- Berkongsi perasaan dengannya
- Sentiasa jadi penyelamat kepada si dia
- Suka lakukan kejutan untuk si dia
- Hadiah merupakan perkara wajib untuk hari-hari yang istimewa
- Kamu merupakan pendengar paling setia untuk si dia
- Tidak akan memalukan diri sndiri di hadapan si dia
- Berusaha tampil cantik/ganteng/Keren/imut (Terbaik) di hadapan si dia
- Tidak tentu arah andai setengah jam si dia sepi tanpa sebarang sms
- Berkongsi minat yg sama dengannya
- Sanggup berubah sikap mengikut kemahuan si dia
- Tidak akan meninggalkan telefon walau sesaat
- Senantiasa cari peluang untuk bersama si dia
- Demi si dia sanggup lakukan sesuatu yg kamu tidak suka lakukan
- Hilang mood apabila bertengkar dengan si dia
- Menjadi doktor peribadinya karena begitu ambil berat tentang kesehatannya
- Bangga bercerita tentang si dia pada teman-teman
- Yang panas baran boleh bertukar menjadi lembut hati
- Senaiasa rasa kenyang
- Tidak takut berhadapan apa jua rintangan untuk pastikan orang yang di sayangi tidak telepas ke tangan orang lain
- Sanggup jadi penyiasat persendirian untuk mengenalinya dengan lebih dekat
- Tidak pernah malu untuk mengaku perasaan cinta kamu pada orang lain
- Apabila dia ketawa satu perasaan yang luar biasa akan kamu rasakan
- Tiada satupun kelemahan si dia di mata kamu
- Mana-mana kamu pergi kamu mengharapkan si dia ada bersama
- Walaupun si dia hanya membuat lawak biasa tapi kamu ketawa sampai pecah perut
- Orang bercinta selalunya hipokrit karena mau nampak sempurna
- Apa saja aktiviti bersama si dia pasti akan jadi menarik dan istimewa walaupun cuci kereta
- Andai ada yang coba mengganggu hubungan kamu dan si dia tanpa sedar kamu bertukar jadi begitu agresif
- Ada kalanya kamu lebih utamakan si dia dari keluarga sendiri
- Andai di tanya tentang hubungan kamu dan dia, kamu sering memberi jawaban yang berubah-berubah karena mau orang lihat kamu senantiasa bahagia
- Tenaga orang bercinta akan bertambah 2x/berlipatganda dari orang lain karena itu mereka mampu berjalan dari malam sampai ke subuh tanpa ada rasa mengantuk dan penat
- Ada kalanya kamu berubah sehingga teman baik sendiri tidak mengenali kamu
- Orang bercinta gemar berfantasi yang ada kalanya di luar kemampuan sendiri
- Jadi buta sehingga apa pun yg buruk tetapi nampak baik
- Gembira bukan kepalang apabila si dia memuji kamu
- Lebih semangat dalam membuat sebarang/segala tugas
- Menangis merupakan perkara yg tidak dapat di pisahkan dengan orang bercinta
- Bijak membaca fikiran si dia
- Terbit rasa cemburu apabila si dia memuji orang lain
- Saling memerlukan anatara satu sama lain setiap masa
Tidak ada komentar:
Posting Komentar